Lupa password phpmyadmin di XAMPP

 Oke,kali ini saya akan share cara reset password xampp yang lupa,

tulisan ini terinspirasi dari temen saya yang lupa password phpmyadminnya.

disini saya punya 2 cara,

cara pertama berhasil waktu saya lupa password phpmyadmin dan cara kedua ini yang saya gunakan untuk membuka phpmyadmin punya teman saya.

Langsung aja masuk ke cara pertama :

1.buka direktori C:\xampp\security

2.buka file mysqlrootpasswd.txt 

di dalam file tersebut sudah terdapat informasi user dan password anda. 🙂

Gampang kan cara ini,alternatif kalau cara pertama tidak berhasil.

untuk cara kedua agak sedikit panjang nih,

1.buka direktori xampp anda di C:\xampp\mysql\bin  .

2. Cari file mysql_config.pl buka file tersebut dengan editor kesukaan anda,disini saya menggunakan notepad.

lalu tambahkan script skip-grant-tables

di atas script my $basedir = q{C:\xampp\mysql}; 

3. Restart  xampp nya dulu, dan buka kembali di browser anda phpmyadminnya.

4. Segera ganti password anda .


cara ketiga buka file my.ini pada direktori C:\xampp\mysql\bin


dibawah mysqld 

# The MySQL server

[mysqld]

skip-grant-tables

port= 3203


Dan akhirnya akses phpmyadmin anda bisa di jalankan kembali 🙂

Semoga membantu bagi anda yang lupa password phpmyadmin di xampp.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Macam-macam jenis jaringan komputer

KERAJINAN FUNGSI PAKAI

Prinsip Kelistrikan dan Sistem Instalasi Listrik